Selasa, 09 Februari 2010

Maqomat dalam Tasawuf:

1. Zuhud : (zahada) meninggalkan atau tidak menyukai, meninggalkan kehidupan dunia untuk beribadah. Atau menjauhkan dunia untuk beribadah.
2. Taubat: kembali..
a. menyesal,
b. tidak mengulangi2,
c. meminta maaf,
d. tidak mendekati hal2
3. al wara’: terjaga dari perilaku yang tidak baik
4. al-faqir: orang yang berhajat atau butuh atau disebut miskin.
5. al sabar: mengendalikan emosi terhadap hal-hal yang baik dan tidak baik, penting dan tidak penting.
a. Menghadapi cobaan, musibah
b. menjalankan ibadah
c. menjauhi larangan
d. mendapatkan nikmat.
6. Tawakal: menyerahkan segala urusan kepada Allah, setelah berusaha atau ikhtiar secara maksimal/sungguh-sungguh.
7. Ridla: rela, suka, senang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar